Tips dan Strategi Menguasai Rank Mobile Legends

Tips dan Strategi Menguasai Rank Mobile Legends

Gamers tentunya harus menguasai rank mobile legends. Agar mahir bermain dan mendapatkan kemenangan. Artikel ini akan memberikan tips dan strategi.

Mobile legends menjadi game MOBA paling banyak diminati oleh masyarakat di Indonesia sejak diluncurkannya beberapa tahun silam. Banyak faktor yang mempengaruhi mengapa game ini masih terus diminati, salah satunya adalah sistem rank yang ia miliki dan dianggap menantang bagi para gamers.

Kesempatan kali ini, kita akan memperdalam dan lebih banyak mengulas berbagai hal yang berkaitan dengan rank mobile legend, salah satunya adalah tip untuk menguasai rank mobile legends. Untuk gamers mobile legends yang masih asing dengan berbagai nama rank di ML, Simak pembahasan berikut ini.

System Rank Mobile Legends

Dalam game ML, gamers skan dihadapkan dengans istem rank ketika melakukan permaianan. Rank dalam ML dibagi menjadi beberapa tingkatan, Dimana pada setiap tingkatan akan memberikan arti kemampuan dan pencapaian dari gamers tersebut.

  • Warrior: rank paling rendah, biasanya akan didapatkan oleh games slot olympus dan pemain baru dalam dunia ML
  • Elite: lebih unggul satu Tingkat daripada warrior, namun masih berada di tingkatan yang sama yakni pemula
  • Master: gamers masuk dalam rank menengah dan mengartikan bahwa pemain Sudah memahami dasar dari permainan ML
  • Grandmaster: satu Tingkat lebih tinggi dari master, pemain mobile legend bisa menunjukan kemampuan dan strategi permainan yang lebih kompleks
  • Epic: tingkatan paling tinggi di Tingkat menengah, pemahaman dan strategi sudah cukup untuk mengalahkan musuh dalam beberapa kali pertandingan
  • Legend: termasuk dalam rank tinggi Dimana pemain harus memiliki keterampilan terbaiknya untuk mendapatkan rank ini
  • Mythic: salah satu peringkat atas di rank ML, mengartikan bahwa pemain sudah bisa menyelaraskan skill hero dan keterampilan yang dimiliki
  • Mythical Glory: rank paling tinggi dalam pertandingan Mobile Legend dan faktanya hanya beberapa gamers sejati yang benar-benar bisa mendapatkan rank ini.

Strategi menguasai rank Mobile Legend

Mendapatkan rank tinggi dalam permainan ML adalah dambaan bagi pecinta game mobile legend. Hal ini tidak bisa didapatkan dengan mudah, gamers tentu harus memahami strategi dan kiat dalam memenangkan pertandingan. Berikut ini adalah beberapa tips dan strategi yang bisa dilakukan gamers untuk meraih rank sesuai dengan harapan mereka.

  • Memahami peran dan hero yang dipilih: Memahami setiap hero yang akan digunakan adalah strategi terbaik untuk mencapai rank yang diinginkan. Dalam ML ada 5 peran utama di setiap war-nya yakni tank, fighter, assassin, mage, marksman dan support. Tanggung jawab dan peran setiap posisi akan berbeda dan pastinya mendukung satu sama lain.
  • Mempelajari meta terbaru: Dalam mobile legend, meta atau taktik yang selalu efektif berubah setiap waktu mengikuti update dan patch terbaru.
  • Komunikasi dengan tim: Mobile legend adalah salah satu game yang dimainkan secara tim, untuk itu jika gamers ingin mendapatkan rank tertinggi maka harus mampu bekerjasama dengan tim.
  • Kendalikan emosi: Mendapatkan musuh di rank tertinggi tentu akan menghadapi musuh yang memiliki keahlian tinggi. Karena itulah emosi stabil sangat perlu digunakan dan harus dikelola agar games tidak terbawa emosi dan melakukan Tindakan ceroboh.

Kesimpulan

Mendapatkan rank mobile legend memerlukan beberapa keterampilan individu serta campur tangan tim. Gamers bisa meningkatkan rank dengan terus berlatih, belajar dan mengelola emosi diri sendiri supaya permainan bisa berjalan dengan lancar dan bisa memenangkan setiap pertandingan yang dilalui.

Published by merry
Hallo, saya Merry Armonica, seorang pecinta informasi yang senang berbagi berita terbaru, informasi pariwisata, dan tips kesehatan. Saya percaya bahwa pengetahuan adalah kekuatan, dan saya berusaha untuk menyediakan informasi yang relevan dan bermanfaat bagi pembaca.